Latihan PBB & Membuat Dragbar Usungan (Tandu Darurat) Pramuka Penggalang SMPN 1 Sadang

 

PBB pada pramuka tentu saja ada tujuan dan manfaat melakukan latihan baris berbaris ini. Ternyata tidak hanya untuk membentuk karakter seseorang saja melainkan juga melatih fisik agar tetap kuat 





Dragbar merupakan tandu atau usungan darurat yang dibuat dengan memanfaatkan tongkat dan tali yang tersedia. Fungsi utama dari dragbar adalah untuk memudahkan penolong melakukan evakuasi korban secara aman dan nyaman menuju tempat yang lebih aman atau untuk mendapatkan perawatan lebih lanjut.





Cara membuat dragbar, usungan, atau tandu darurat merupakan salah satu materi teknik kepramukaan bidang PPPK yang wajib dikuasai oleh seorang pramuka. Ketrampilan membuat tandu darurat atau dragbar akan sangat diperlukan ketika saat-saat darurat utamanya ketika terjadi kecelakaan yang membutuhkan evakuasi korban. Karena itu penguasaan keterampilan Pertolongan Pertama Dalam Kecelakaan pembuatan dragbar sering kali dilombakan dalam kegiatan kepramukaan.



Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.

SMP Negeri 1 Sadang

PURNAWIDYA KE XV & PENYERAHAN KEMBALI PESERTA DIDIK KELAS IX KEPADA ORANGTUA/WALI

 Kegiatan PURNAWIDYA KE XV & PENYERAHAN KEMBALI PESERTA DIDIK KELAS IX KEPADA ORANGTUA/WALI yang diadakan di SMPN 1 Sadang telah berjala...

Find the job that fits your life

Subscribe Us

Ad Space

Responsive Advertisement
SMP NEGERI 1 SADANG (SWA)

Most Popular

Recent Posts